Harga Dan Spesifikasi Motorola DROID Ultra Terbaru
Peresmian ponsel Motorola Droid Ultra ini dirilis pada waktu bulan juli yang lalu, dan untuk mengenai keunggulan ponsel Motorola Droid Ultra tersebut ialah memiliki jaringan CDMA 800/1900MHz Evdo Rev A dan LTE 700MHz, ponsel Motorola Droid Ultra ini mempunyai berat hanya 137gram dan ponsel ini juga memiliki dimensi 137.5x71.2x7.2mm, untuk mengenai ukuran dan tipe layar ponsel ini yakni Super AMOLED dengan memiliki 16M colors dan juga mempunyai resolusi 720x1280pixels atau (~294ppi pixels density) dan memiliki ukuran layar 5.0inci.
Harga Dan Spesifikasi Motorola DROID Ultra Terbaru |
Ponsel ini sudah memiliki system operasi Android Jelly Bean 4.2.2 dan dengan didukung Chipset Qualcomm Snapdragon S4Pro dan CPU Dual-core 1.7GHz plus Adreno 320, untuk mengenai memorinya ialah ponsel ini memiliki memori Internal 16GB dan 2GB RAM saja, dan untuk kamera Primernya ialah 10MP saja sedangkan kamera Sekundernya 2MP saja.
Spesifikasi Motorola Droid Ultra
- Jaringan : CDMA 800/1900 MHz Evdo Rev A dan LTE 700 MHz.
- Dimensi/Berat : 137.5x71.2x7.2 mm, 137 Gram.
- Ukuran/Tipe : Super AMOLED 16M colors, 5.0 inchi - 720x1280 pixels (~294ppi pixels density).
- Memori : Internal 16 GB dan 2 GB RAM.
- OS : Android 4.2.2 Jelly Bean.
- Chipset : Qualcomm Snapdragon S4Pro.
- CPU : Dual-core 1.7 GHz, Adreno 320.
- Kamera : Primer 10 mega pixels, Sekunder 2 mega pixels.
Nah..cukup canggih bukan, ya kalo di lihat dari segi harga dan spesifikasinya sih ponsel yang satu ini lumayan canggih ya walapun bukan yang paling canggih. Maaf banget nih bro..postingan tentang harga dan spesifikasi ponsel "Motorola DROID Ultra" ini harus saya sudahi dulu, sekian dan terima kasih banyak atas kunjungannya.
No comments